Entries by Administrator

Dua Wakil Sukamara Raih Juara Satu FSQ Tingkat Nasional

PRESTASI membanggakan ditorehkan oleh Perwakilan Kabupaten Sukamara pada ajang Festival Seni Qosidah Nasional ke 23 di Jakarta. Dua peserta berhasil menyabet juara pertama tingkat nasional dalam lomba vokalis anak. Mereka adalah Muhammad Firdaus dan Zahra Nur Risqia. Kedatangan keduanya langsung disambut oleh Bupati Sukamara serta para pejabat di lingkungan Pemkab Sukamara, Rabu (28/11). Bupati Sukamara, […]

Pemkab Sukamara Luncurkan Pin Melayani dengan Ikhlas

MENEGUHKAN komitmen sebagai abdi negara dan pelayan masyarakat, Pemerintah Kabupaten Sukamara mengeluarkan moto baru yakni Melayani dengan Ikhlas. Pin moto tersebut diluncurkan secara resmi saat apel gabungan SOPD di Kantor Bupati Sukamara, Senin (26/11). “Pin Melayani dengan Ikhlas yang kita launching dan canangkan adalah sebagai upaya pengingat bahwa semua yang kita kerjakan hendaknya dilakukan dengan […]

Pengadilan Agama Sukamara Resmi Dibuka

PENGADILAN Agama (PA) Sukamara akhirnya resmi beroperasi. Dibukanya PA ditandai dengan peresmian kantor sementara oleh Bupati Sukamara serta Kepala PA Provinsi Kalimantan Tengah, Syarif Usman, Senin (26/11). “Berdirinya Pengadilan Agama di Kabupaten Sukamara tentu akan memberikan akses jauh lebih mudah dan murah bagi warga Sukamara dalam menyelesaikan kepentingan hukumnya. Kami sangat mengapresiasi operasionalnya Pengadilan Agama […]

Pelaku Usaha di Sukamara Gelar Temu Usaha

UPAYA mendorong terjalinnya kemitraan usaha masyarakat dan investor, serta membuka peluang usaha maka pihak Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP) Sukamara menggelar Temu Usaha, Kamis (22/11). Kegiatan itu diikuti oleh para pelaku usaha kecil menengah, investor, asosiasi pengusaha dan perbankan. Bupati Sukamara, H. Windu Subagio yang saat membuka kegiatan mengharapkan kegiatan temu usaha […]

Pengurus TP. PKK Kabupaten Sukamara Resmi Dilantik

PENGURUS Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP. PKK) Kabupaten Sukamara periode tahun 2018 – 2023 resmi dilantik oleh Bupati Sukamara, Rabu (21/11) di Aula Kantor Bupati Sukamara. Eksistensi dan program PKK dinilai sangat penting untuk penguatan keluarga, sehingga jangan dianggap kecil dan sepele karena memberikan kontribusi besar terhadap keberlangsungan pembangunan daerah dan negara. “Pemerintah […]

DLH Sosialisasikan Pengelolaan Limbah B3

PIHAK Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Sukamara menggelar Sosialisasi Pengelolaan Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) di Gedung Gawi Barinjam, Rabu (21/11/2018). Kegiatan itu diikuti pelaku usaha, dari perusahaan, apotik hingga bengkel. Menurut Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Sukamara, Rendy Lesmana, S.P.,MM bahwa perlu perlakuan khusus dalam pengelolaan limbah B3, sehingga kewajiban pelaku usaha harus ditingkatkan untuk […]

Jaga Kerukunan Pemilu di Sukamara, Digelar Ikrar Kebangsaan

PEMKAB Sukamara bersama instansi terkait lainnya serta seluruh lapisan masyarakat menggelar kegiatan Ikrar Kebangsaan, Selasa (20/11) di halaman Masjid Al-Aqsa Sukamara. Melalui Ikrar Kebangsaan itu diharapkan dapat menciptakan dan menjaga kerukunan dalam kebhinekaan dan beranekaragaman suku agama dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia. Menurut Bupati Sukamara, H. Windu Subagio yang menjadi Inspektur Upacara, bahwa deklarasi damai […]

PHBI Sukamara Gelar Peringatan Maulid Nabi

Memperingati maulid Nabi Muhammad SAW, pihak Panitia Hari Besar Islam (PHBI) Kabupaten Sukamara menggelar peringatan di Masjid Al-Aqsa Sukamara. Kegiatan dihadiri oleh Bupati Sukamara beserta sejumlah pejabat lainnya dan berbagai lapisan masyarakat. Dalam sambutannya, Bupati Sukamara, H. Windu Subagio mengharapkan agar kehadiran umat muslim dalam peringatan maulid Nabi Muhammad SAW lebih meningkat lagi. Dia juga […]

Bantuan Operasional Siswa Mulai Direalisasikan Tahun Depan

BANTUAN operasional bagi siswa baru akan direalisasikan mulai tahun depan. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Sukamara, telah menganggarkan sekitar Rp 600 Juta untuk bantuan tingkat SD dan SLTP itu. Teknis awal, bantuan bagi warga tidak mampu itu diutamakan sekolah di pinggiran dan luar kota Sukamara. Kepala Disdikbud Sukamara, Ilham Massora, S.Sos menegaskan bahwa anggaran sudah […]

Produksi Udang Ebi Nelayan di Sukamara Melimpah

KEPALA Dinas Perikanan Kabupaten Sukamara, Yopi Yudistira, S.Pt melalui Bidang Pemasaran Hasil Perikanan Dinas Perikanan (Diskan) Sukamara, Sri Handayani menegaskan bahwa produksi udang kecil atau udang ebi nelayan cukup melimpah. Selain untuk kebutuhan daerah, hasil olahan juga dikirim ke luar daerah Sukamara. “Produksi udang ebi dari nelayan Kecamatan Jelai dan Pantai Lunci cukup melimpah. Bahkan […]